Praktik Telekonseling Online dengan Materi Posisi dan Pelekatan Saat Menyusu

Praktik telekonseling online dengan materi posisi dan pelekatan saat menyusu bersama konselor ibu Maria.
Pelekatan adalah ketika bayi memasukkan puting dan areola (area gelap di sekitar puting) ke dalam mulutnya serta mulai mengisap ASI yang keluar dari payudara ibunya.

Pelekatan bayi ke payudara adalah kunci keberhasilan pemberian ASI. Jika pelekatan tidak dilakukan dengan benar maka puting ibu bisa lecet, ibu segan menyusui menyebabkan produksi ASI berkurang dan bayi menjadi malas menyusu serta ASI yang didapat tidak optimal.

Meski hanya melalui videocall, telekonseling ini sangat membantu ibu menyusui dan juga pemanfaatan fleksbilitas waktu ditengah pandemic.

Sebelumnya

Selanjutnya

Submit a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *