Diseminasi Kerangka Aksi Gizi Ibu dan Pemberian MP ASI di Indonesia

Jakarta – Intervensi spesifik merupakan faktor kunci dalam percepatan penurunan stuntingyang diperkuat dengan intervensi sensitif melalui pelibatan seluruh pemangku kepentingan lintas sektor.

Kemenstrian PPN/Bappenas bersama dengan Unicef telah menyusun Kerangka Aksi Gizi Ibu dan Pemberian Makanan Pendamping ASI(MP-ASI), sebagai tindak lanjut dari upaya tingkat regional yang melibatkan enam negara ASEAN(Indonesia, Kamboja, Laos, Myanmar, Filipina dan Vietnam) dalam rangka memperkuat program gizi ibu dan pemberian MP-ASI.

Bersama Representative Unicef di Indonesia

Bapak Subandi Sardjoko(Deputi Bappenas)

Dirjen Kesehatan Masyarakat Kemenkes, dr. Kirana

Ibu Debora(Representative Unicef)

Sebelumnya

Selanjutnya

Submit a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *